PT MIPCON Group, sebagai salah satu penyedia solusi industri terintegrasi di Indonesia, terus berkomitmen untuk mendukung perkembangan sektor energi, minyak dan gas, petrokimia, kimia, serta industri pengolahan agro dan mineral. Perusahaan ini menawarkan layanan lengkap mulai dari tahap konsepsi proyek, konsultasi dan rekayasa, hingga eksekusi sebagai manajemen proyek, kontraktor EPCIC, serta penyedia layanan pabrik.
Pada Januari 2024, PT MIPCON Group kembali membuka peluang karir dengan berbagai posisi menarik bagi profesional yang ingin mengembangkan karir di industri konstruksi dan manufaktur. Berikut adalah posisi yang saat ini tersedia beserta persyaratan lengkapnya:
1. Process Engineer (GPE17)
2. Civil Engineering (ACE14)
3. Instrument Design Engineer (GIDE22)