Loker PT WAM Multi Teknik

Deskripsi Pekerjaan
Lowongan Kerja Terbaru di PT WAM Multi Teknik Bulan November 2023

PT WAM Multi Teknik merupakan perusahaan swasta yang bergerak di bidang permesinan dan fabrikasi produk logam untuk berbagai industri, termasuk industri umum dan industri minyak dan gas. Saat ini, perusahaan membuka peluang karir terbaru bagi Anda yang berminat untuk bergabung dan berkembang bersama kami.

Posisi yang Dibuka: Operator Produksi CNC Bubut
Kualifikasi:
  • Pendidikan minimal SMK jurusan Teknik Mesin
  • Pengalaman minimal 3 tahun di bidang yang sama
  • Berpengalaman mengoperasikan mesin CNC bubut
  • Mampu menggunakan alat ukur, membaca gambar kerja, dan membuat program mesin CNC
  • Memiliki integritas tinggi, disiplin, dan attitude yang baik
  • Cepat beradaptasi dan mampu bekerja secara mandiri maupun dalam tim
  • Bersedia bekerja dengan sistem shift dan lembur sesuai kebutuhan perusahaan

Penempatan: Bekasi

Informasi Cepat
Last Update:
Selasa, 31 Oktober 2023
Kategori:
Full Time SMA/SMK SWASTA TeknikFull Time SMA/SMK SWASTA Teknik
Lokasi:
Jawa Barat
Tipe Pekerjaan:
Full Time
Pendidikan:
SMA/K
Pengalaman:
3 Tahun